Ditutup Spanduk Baliho Paslon Lain, Relawan Herkos Voters Siapkan Laporan Ke Bawaslu

- Redaksi

Minggu, 13 Oktober 2024 - 01:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Silahkan dukung para pasangan calon dengan cara yang aman dan damai. Untuk para simpatisan juga dukunglah pasangan pilihan kalian tanpa harus merusak atau, membajak atau meniban gambar paslon lain. Mari berkompetisi yang sehat serta tidak saling menjatuhkan,” -Dhimas Sangaji, Ketua Relawan Herkos Voters-

 

 

 

-Bekasi Kota-

 

Menjelang waktu Pemilihan Kepala Daerah yang semakin mendekat, terpantau ribuan alat peraga kampanye baik berupa spanduk, umbul-umbul, poster bahkan baliho para calon Pilkada tersebar hampir merata di Kota Bekasi dengan tujuan agar warga masyarakat bisa mengenal dan tau siapa saja calon yang berkontestasi dalam Pilkada Kota Bekasi 2024.

Baca Juga :  Pelantikan Pengurus Kabupaten, Ormas Jayagati Dukung Hasbi-Amir

 

Adalah tim relawan Herkos Voters, relawan dari pasangan calon Pilkada Heri-Sholihin nomor urut 1, mendapat laporan dari warga bahwa telah terjadi penutupan spanduk baliho ukuran 5×4 pasangan HerSol oleh spanduk baliho paslon lain di daerah Harapan Jaya, tepatnya di depan Gedung Serba Guna RW 07 Harapan Jaya. Tim relawan segera ke lokasi dan berkoordinasi dengan RT/RW setempat untuk menindaklanjuti kejadian tersebut.

 

Baca Juga :  Bang Herkos Ngeriung Bareng KPJ Kota Bekasi, Ketua KPJ Bilang Pertemuan Adalah Kabar

“Tim HerShol sudah menyewa tempat untuk baliho ini selama 2 bulan dan setelahnya kami pasang spanduk pasangan calon kami, Heri-Sholihin. Hari ini kami mendengar laporan dari warga bahwa spanduk baliho tersebut ditutup/ditimpa dengan spanduk baliho pasangan lain. Terhadap kejadian ini, kami akan lihat pelanggaran hukumnya apakah itu masuk kedalam ranah pelanggaran tindak pidana pemilu atau pelaggaran tindak pidana umum. Yang jelas akan kami segera laporkan ke Bawaslu Kota Bekasi untuk segera bertindak tegas,” pungkas Dhimas, Ketua Relawan Herkos Voters kepada media, Sabtu(12/10.2024).(MD)

Berita Terkait

Bukber Bersama Media, GRP Tegaskan Komitmen Lingkungan dan Inovasi Produksi Berkelanjutan
Serahkan 51 Sertifikat/KTA OKK PWI, Ketua PWI Bekasi Raya: Jaga Intergritas!
Terkait Penggunaan Anggaran BTT Banjir, Ketua PWI Bekasi Raya: Kami Awasi Agar Tepat Sasaran!
Audensi Dengan Kasat Reskrim Polrestro Bekasi Kota: Ketua PWI Bekasi: Kami Bangun Komunikasi Untuk Bersinergi
Ketum Perpani Kota Bekasi Sardi Efendi Yakin Akan Sumbang Emas Dalam Ajang Porprov 2026
Recovery Warga Terdampak Banjir, Gilang M2: Kebutuhan Pokok Warga Harus Terpenuhi Agar Dapat Menjalankan Ibadah Puasa Dengan Lancar
Banjir Kota Bekasi, Frits Saikat: Semua Bahu-Membahu Mengatasi Masalah Banjir Kota Bekasi
Saat Ditanya Apakah Anti Kritik, Wali Kota Bekasi Tri Adhianto: Tidak Ada Pemerintah Yang Sempurna, Kami Berupaya Optimal
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:56 WIB

Bukber Bersama Media, GRP Tegaskan Komitmen Lingkungan dan Inovasi Produksi Berkelanjutan

Minggu, 16 Maret 2025 - 09:50 WIB

Serahkan 51 Sertifikat/KTA OKK PWI, Ketua PWI Bekasi Raya: Jaga Intergritas!

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:01 WIB

Terkait Penggunaan Anggaran BTT Banjir, Ketua PWI Bekasi Raya: Kami Awasi Agar Tepat Sasaran!

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:35 WIB

Audensi Dengan Kasat Reskrim Polrestro Bekasi Kota: Ketua PWI Bekasi: Kami Bangun Komunikasi Untuk Bersinergi

Minggu, 9 Maret 2025 - 20:38 WIB

Ketum Perpani Kota Bekasi Sardi Efendi Yakin Akan Sumbang Emas Dalam Ajang Porprov 2026

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:22 WIB

Banjir Kota Bekasi, Frits Saikat: Semua Bahu-Membahu Mengatasi Masalah Banjir Kota Bekasi

Senin, 3 Maret 2025 - 16:06 WIB

Saat Ditanya Apakah Anti Kritik, Wali Kota Bekasi Tri Adhianto: Tidak Ada Pemerintah Yang Sempurna, Kami Berupaya Optimal

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:01 WIB

Kritik Keras Pemkot Bekasi Soal Tingginya Angka Pengangguran, Ketua PWI Bekasi Raya: Anggaran Rp 4 Miliar Tak Terserap, Masyarakat Butuh Realisasi Bukan Hanya Janji!  

Berita Terbaru